Pemerintah Kecamatan Jawilan Serah Terimakan Jabatan Pada Tujuh Kepala Desa Terpilih -->

Ikuti Kami

Pemerintah Kecamatan Jawilan Serah Terimakan Jabatan Pada Tujuh Kepala Desa Terpilih

Selasa, November 23, 2021, 11:00 PM

Ist

INDOTIMENEWS.ID, Serang Banten - Sesudah di Lantik Bupati Serang tujuh Kepala Desa Kecamatan Jawilan mengikuti pelaksanaan Serah Terima Jabatan (Sertijab) di Gedung Islamic Kecamatan Jawilan Kabupaten Serang berjalan dengan penuh kesederhanaan dengan mengikuti protokol kesehatan. Selasa 23 November 2021.


Turut hadir dalam pelaksanaan Sertijab tersebut. Camat Jawilan H.Agus Saepudin SE MSI .beserta para kasi. Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Hj Munati dari Komisi 2 fraksi partai Golkar. Kapolsek Jawilan. Denramil Kopo 0602-21/Kopo Kaften INF Jajang Supriatna.S. Kom. Kepala UPT Jawilan Kepala Pukesmas Jawilan beserta jajaran anggota Satpol PP Jawilan. Tujuh Kepala Desa se Kecamatan Jawilan Tokoh Agama dan yang lainnya.


Camat Kecamatan Jawilan melalui Sekertaris Camatan (Sekmat) Syamsudin mengatakan, hari ini kami berharap setelah adanya pelaksanaan serah terima jabatan kepada para Kepala Desa yang terpilih bisa bekerja sama dengan baik untuk memajukan masyarakat Desanya masing masing."Terangnya


Kami berharap semua Kepala Desa yang terpilih bisa bekerja sama dengan masyarakatnya masing masing dan bisa segera memberikan program visi misinya sesuai janji politiknya pada masyarakat untuk membangun desanya menjadi lebih baik lagi "tegasnya.


Sementara itu Anggota DPRD Kabupaten Serang Hj Munati dari Praksi Partai Golkar Komisi Dua mengatakan, Kemaren Perintah Bupati mengintruksikan saya Bu Dewan untuk menghadiri acara Sertijab. di tambah lagi dengan adanya undangan dari Kecamatan Jawilan yang melaksanakan Sertijab dan allhamdulilah pelaksanaan Sertijab pada hari berjalan dengan lancar."Tegasnya.


Terkait adanya penundaan PJS terlalu lama kami berharap pada Kepala Desa yang sudah mengikuti Sertijab bisa melakukan kerja mulai besok dan bisa menerima keluhan keluhan masyarakat,yang pertama terkai BLT bst itu bisa langsung ke desa."Imbuhnya.


Kami berharap Pemerintah Desa terpilih, bisa berkomunikasi dengan Pemerintah Daerah itu salah satunya, kalou Kepala Desanya tidak kordinasi dengan Pemerintah Daerah itu bisa memperhambat dengan adanya pembangunan Desanya masing masing dan Mudah mudahan Kepala Desa terpilih yang sudah di lantik bisa memajukan Desanya menjadi lebih baik lagi."Tutupnya.(Muhtadin)

TerPopuler